Minggu, 03 Juni 2012

Google Analytics

Google analytics adalah sebuah alat gratis dari google yang menurut sangat bermanfaat dan benar-benar lengkap. Fungsi dari Google analytics sendiri adalah untuk menampilkan berbagai infomasi penting, cara pengunjung berinteraksi dengan situs kita dan cara pengunjung menemukan situs kita. Semua itu sangat berguna sebagai bahan dasar pengembangan isi website itu sendiri.
Lalu apa saja yang di tampikan di dalam Google analytics itu sendiri :
1. sumber kunjungan
2. Tren pengunjung
3. Halama favorit(hamaman yang sering di kunjungi)
4. Peta asal pengunjung
5. Laman kunjungan
Fasilitas yang ada sangat banyak sekali, mulai dari berapa banyak pengunjung per hari, pengunjung yang setia, asal negara, pokoknya banyak sekali. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dibawah ini.
 

Gambar diatas menunjukkan tingkat pengunjung per hari yang diketahui melalui titik-titik tersebut. Kemudian informasi tersebut untuk 1 bulan yaitu dari tanggal 5 Nov s/d tanggal 5 Des 2007. Kemudian keterangan dari text dibawah nya:
1.    Visits = banyaknya kunjungan ke blog / situs kita
2.    Pageview = banyaknya halaman yang dilihat di blog / situs kita
3.    Pages/visit = Halaman per pengunjung
4.    Bouce Rate = Rata-rata kunjungan
5.    Avg. Time on Site = Rata-rata waktu pengunjung melihat blog / situs kita
6.    New visits = Jumlah pengunjung baru
Kemudian fasilitas lainnya sangat banyak. Anda bisa lihat di bagian kiri atas, untuk memilih nya. Ada juga di kelompok bagian bawah, diantaranya :
•    Map Overlay = untuk melihat pengunjung melalui peta
•    Traffic Sources Overview = Melihat dari mana blog kita diakses oleh pengunjung
•    Content Overview = Isi blog / situs yang sering dilihat oleh pengunjung
Selain menampilkan informasi-informasi penting itu, Google analytics juga bisa menampilkan halaman mana yang sering di kunjungi dan kata kunci apa yang mendapatkan kunjungan terbanyak. Sangat menarik dan pastinya gratis. Lalu bagaimana cara memasang Google analytics di website kita? Sangat mudah dan simple.

1.    Daftar Google analytics di websitenya.
2.    Tempatkan kode Google analytics pada bagian footer di website Anda sebelum tagKeunggulan lain dari Google analytics ini adalah bisa menampilkan data website lebih dari satu.


0 komentar:

Posting Komentar

 

© 2011 Dhe M An-Nawawie - Designed by Mukund | ToS | Privacy Policy | Sitemap

About Us | Contact Us | Write For Us